Cara Menggunakan Kartu BPJS Untuk Mengobati Gigi

 Sebelum ingin melakukan pemeriksaan atau pengobatan pada gigi anda, hal yang harus dilakukan adalah :

1. Daftarkan diri 1 hari sebelum

kalian harus daftar sehari sebelum pemeriksaan.
kenapa harus daftar sehari sebelum ??
karena biasanya pemeriksaan gigi menggunakan kartu bpjs itu antri.
Jadi ingat, harus daftar 1 hari sebelumnya.
biasanya waktu pendaftarannya dimulai pukul 16.00 dan ditutup saat pasien sudah memenuhi kuota.

2. Mengantri

Besoknya, kalian sudah harus stand by di lokasi mulai dari pukul 16.00 untuk menunggu giliran nama kalian di panggil.

3. Pemeriksaan

Lalu dari mana mengetahui dokter gigi yang harus kita temui?
biasanya saat membuat kartu bpjs kita sudah di suruh memilik dokter gigi dan dokter umum sendiri. Disitu akan tertera alamat tempat dokter tersebut praktek.

Jam praktek dr gigi dari senin sampai sabtu, tanggal merah libur, dari pukul 16.00-21.00
kalau untuk dokter umum dari jam 18.00 
Previous
Next Post »
Thanks for your comment